INFO TERBARU |
JAKARTA - Beredarnya surat daftar nama penerima pembekalan CPNS 2017 yang seolah dibuat oleh Sekretaris Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) dinyatakan bohong atau hoaks. Terhadap pemalsuan ini, Kementerian PANRB akan menindaklanjuti sesuai peraturan perundang-undangan.
JATINANGOR - Melalui penerapan sistem Pengajaran, Pelatihan, dan Pengasuhan (Jarlatsuh) dengan pola kumpul, sebar dan kumpul di 8 kampus, lulusan Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) merupakan perekat NKRI. Nantinya para lulusan IPDN tidak langsung dikembalikan ke daerah asal, melainkan akan disebar ke seluruh daerah di Indonesia.